Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 157738 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Anggita Sulisetiasih
"[Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan efek langsung dan tidak langsung (
dimediasi melalui perceived value) relational benefits terhadap customer loyalty. Empat
hyphotheses digunakan dari dukungan literatur sebelumnya. Jumlah responden yang
digunakan dalam penelitian ini adalah 140 responden yang usia 17 tahun dan di atas yang
tinggal di daerah Jakarta. Data dikumpulkan melalui convinience sampling dan purposive
sampling . Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Modeling
( SEM ) . Semua hyphotheses didukung dan signifikan. Dalam hal ini, relational benefits
memang memiliki efek positif pada perceived value. Relational benefits juga positif
mempengaruhi customer loyalty dan memiliki efek tidak langsung terhadap customer loyalty
melalui perceived value. Terakhir, perceived value positif mempengaruhi customer loyalty., The purpose of this study is to determine the direct and indirect effect (mediated through
perceived value) of relational benefits to customer loyalty. Four hyphotheses were used from
literature support. Total respondents were used in this study were 140 respondents who are 17
yeard of age and above who are living in Jakarta area. The data was collected through
convinience sampling and purposive sampling. The method used in this research is Structural
Equation Modeling (SEM). All hyphotheses were supported and significant. In this case,
relational benefits does have positive effect on perceived value. Relational benefits also
positively influence customer loyalty and has an indirect effect on customer loyalty via
perceived value. Lastly, perceived value positively influences customer loyalty.]"
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
S59317
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Eric Fazar Irawan
"ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai pengaruh moderasi variabel demografi terhadap
hubungan orientasi pemasaran relasional dengan loyalitas pelanggan. Dalam
penelitian ini digunakan construct orientasi pemasaran relasional sebagai suatu
bangunan multi dimensional yang terdiri atas 5 komponen perilaku yakni :
Kepercayaan, Komitmen, Komunikasi, Keterikatan dan Kepuasan. Penelitian
dilakukan di tahun 2012 dengan jumlah responden sebanyak 100 orang.
Responden adalah para pelanggan dari CV. XYZ sebuah perusahaan jasa yang
menjadi agen penjualan mesin-mesin produksi untuk industri makanan terutama
untuk produk biskuit, usaha lain dari CV XYZ adalah pembuatan spareparts
mesin. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel demografi jenis kelamin
memberikan efek moderasi terhadap hubungan orientasi pemasaran relasional
dengan loyalitas pelanggan. Terdapat pengaruh interaksi pada variabel kepuasan
dan loyalitas pelanggan. Sedangkan variabel pendidikan memberikan pengaruh
moderasi main effect pada variabel kepuasan dan loyalitas pelanggan. Hasil
penelitian bisa digunakan sebagai acuan perusahaan dalam mengambil strategi
pemasaran relasional dan juga sebagai acuan untuk penelitian selanjutnya.

ABSTRACT
This thesis discusses moderating impact of demographic variables (gender and
education) on marketing relationship orientation with customer loyalty. In this
research, relationship market ing orientation used construct as a multidimensional
structure consisting of five components namely behavior: Trust,
Commitment, Communication, Bonding and Satisfaction. The study aims to test
moderating impact of demographic variables (gender and education) on marketing
relationship orientation with customer loyalty. Research conducted in 2012 with
the number of respondents were 100 people. Respondents were customers of CV.
XYZ which is a service company as a sales agent of production process
machineries for the food industry, especially for biscuit products, others business
of CV XYZ is manufacturing of spare parts machines. The results showed that the
demographic variables - gender has moderating effect on relationship marketing
orientation with customer loyalty. There was an interaction effects on customer
satisfaction and loyalty variable. While the education variable providing
moderation main effect on customer satisfaction and loyalty variable. The results
can be used as a reference for company to evaluate relationship marketing strategy
as well as a reference for future studies"
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
T34735
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Guido Benny Sunardi
"Loyalitas pelanggan telah diterima luas sebagai faktor kunci dalam keberhasilan jangka panjang suatu organisasi jasa. Sebagai organisasi yang memiliki misi melayani pendidikan tinggi bagi masyarakat, perguruan tinggi hendaknya melakukan manajemen terhadap loyalitas mahasiswa sebagai pelanggan primernya.
Dalam tulisan ini, penulis menggunakan dan mengembangkan kembali model loyalitas mahasiswa "The Relationship Duality-based Student Loyalty Model" (Model RQSL) yang diperkenalkan oleh Hennig-Thurau, Langer dan Hansen (2001) dengan mengkombinasikan khazanah pengetahuan (body of knowledge) dari pemasaran relasional dalam konteks industri jasa dengan hasil-hasil studi dalam ilmu pendidikan. Model RQSL dikembangkan untuk menguji hipotesis bahwa loyalitas mahasiswa ditentukan oleh dimensi-dimensi kualitas relasional. Model juga memasukkan integrasi mahasiswa ke dalam sistem perguruan tinggi dan komitmen eksternal sebagai faktor turunan (second-order ,factors). Dalam penelitian ini, model RQSL dikembangkan dalam konteks pendidikan tinggi di Indonesia.
Penulis menguji model ini dengan menggunakan confirmatory factor analysis dan multiple linear regression dari data-data yang didapatkan dari survei yang dilakukan kepada 305 responden mahasiswa pascasarjana dari beberapa fakultas di Universitas Indonesia, secara quota sampling.
Dari semua variabel yang diuji, hasil studi menunjukkan bahwa komitmen emosional kepada institusi, kualitas layanan kurikuler, dan kualitas layanan non kurikuler merupakan faktor yang signifikan dalam mempengaruhi loyalitas mahasiswa untuk berpartisipasi dan merekomendasikan institusi perguruan tinggi beserta produk dan layanannya."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2003
T20468
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Faishal Aqsadewa
"Penelitian ini membahas mengenai pengaruh customer engagement melalui instagram terhadap customer loyalty pelanggan Somethinc. Terdapat variabel trust, commitment, dan customer value creation diantara hubungan keduanya. Pengumpulan data dilakukan melalui survei kepada 199 responden yang berdomisili di Indonesia, berusia diatas 18 tahun, mengikuti akun instagram Somethinc, dan pernah membeli produk Somethinc lebih dari satu kali. Metode penyebaran kuesioner dilakukan secara online menggunakan Google Form dan analisis data menggunakan Partial Least Square-Structural Equation Modelling (PLS-SEM) dengan software SMARTPLS 4. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa customer engagement berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap trust, commitment dan customer value creation. Kemudian, trust berpengaruh secara positf dan signifikan terhadap commitment dan customer loyalty. Selanjutnya, commitment berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap customer loyalty. Kemudian, customer value creation berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap commitment dan customer loyalty

This research discusses the influence of customer engagement through instagram on Somethinc customers' customer loyalty. There are variables of trust, commitment, and customer value creation between the two relationships. Data collection was conducted through a survey of 199 respondents who live in Indonesia, are over 18 years old, follow Somethinc's instagram account, and have purchased Somethinc products more than once. The questionnaire distribution method was carried out online using Google Form and data analysis using Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) with SMARTPLS 4 software. The results of this study indicate that customer engagement has a positive and significant effect on trust, commitment, and customer value creation. Then, trust has a positive and significant effect on commitment and customer loyalty. Furthermore, commitment has a positive and significant effect on customer loyalty. Then, customer value creation has a positive and significant effect on commitment and customer loyalty."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nadhifa Rizqy Audeta
"Tingginya tingkat persaingan bisnis di Indonesia sebab semakin banyak alternatif brand skincare. Generasi Z dinilai memiliki daya beli yang lebih rendah dibandingkan generasi sebelumnya, yang membuat mereka lebih sadar akan harga dan mengurangi nilai loyalitas terhadap suatu merek. Penelitian ini fokus pada pengaruh Customer Perceived Value (X1) dan Competitive Advantage (X2) terhadap Customer Loyalty (Y) dengan Trust (M) sebagai mediasi pada Generasi Z pengguna brand Skintific di Indonesia. Dengan menggunakan metode kuantitatif dan kuesioner kepada 220 responden, hasil analisis Structural Equation Modelling-Partial Least Square (SEM-PLS) menunjukkan bahwa Customer Perceived Value dan Competitive Advantage berpengaruh positif dan signifikan terhadap Customer Loyalty melalui peran Trust sebagai mediasi. Temuan ini memberikan pemahaman mendalam tentang faktor-faktor yang memengaruhi loyalitas pelanggan, khususnya pada Generasi Z di dalam pasar skincare, memberikan pandangan yang berharga bagi perkembangan merek Skintific.

With a surge in skincare brand alternatives, Indonesia's business landscape witnesses heightened competition. Generation Z, characterized by lower purchasing power, prioritizes price consciousness, leading to reduced brand loyalty. This study focuses on examining the influence of Customer Perceived Value (X1) and Competitive Advantage (X2) on Customer Loyalty (Y) among Generation Z users of the Skintific brand in Indonesia, with Trust (M) serving as a mediating factor.Through a quantitative method involving 220 respondents and questionnaire analysis, Structural Equation Modelling- Partial Least Square (SEM-PLS) reveals that Customer Perceived Value and Competitive Advantage significantly and positively impact Customer Loyalty, mediated by Trust. These findings provide a comprehensive understanding of factors influencing customer loyalty, particularly within the Generation Z skincare market, offering valuable insights for the development of the Skintific brand."
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Yugi Yayu Rahayu
"Penelitian ini memaparkan bagaimana atribut-atribut customer value pada jasa layanan purna jual dalam membentuk loyalitas pelanggan. Peneliti menggunakan pendekatan penelitian kualitalif pada penelitian ini, dengan jenis penelitian deskriptif untuk mempelajari suatu fenomena yang sedang berlangsung, dimana didalamnya juga terdapat opini dan persepsi mengenai fenomena tersebut. Hasil penelitian diperoleh bahwa proses pembentukan loyalitas pelanggan melalui atribut-atribut customer value pada jasa layanan purna jual adalah dimulai ketika pelanggan menggunakan jasa Iayanan purna jual tersebut. Atribut-atribut nilai seperti atribut fungsional dan emosional yang diciptakan oleh jasa layanan purna jual membentuk value yang kemudian membuat pelanggan puas. Sementara harga bukanlah suatu masalah meski berbeda jauh dengan penetapan harga yang ditawarkan kompetitornya, dengan membandingkan kualitas dan pelayanan yang mereka terima.

This research exposes how the attributes of customer value on the after-sales service can establish customer loyalty. This research uses a qualitative research method with a descriptive type of research, because the researcher want to learn about the process ofthe phenomenons, where there are also opinions and perceptions about these phenomenas. The results of this research show that customers will always looking for the benefit of the value of services they use. The customers consider that attributes of the value such as iimctional and emotional attributes, which is created by the after sales services, membentuk value that make them satisfied. For customers the price attribute is not a big problem event it has a big differ with the competitor w long as the quality of the services is satisfied."
Jakarta : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2009
T33840
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Anastasia Esti Prabarini
"Skripsi ini membahas mengenai pengaruh dari physical environment dan diskonfirmasi terhadap kepuasan serta loyalitas konsumen pada new (first ? timers) customer dan repeat customer Starbucks Coffee dan Jakarta Coffee House. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain riset konklusif dan jenis riset deskriptif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 280 responden dengan teknik non-probability sampling dan pemilihan sampel secara convenience sampling. Sampel pada penelitian ini terbagi menjadi empat (4) kelompok responden. Untuk menguji hipotesis pada penelitian ini digunakan metode structural equation modelling analysis (SEM) dengan teknik pengolahan data menggunakan LISREL. Dalam penelitian ini ditunjukan bahwa diskonfirmasi memiliki pengaruh langsung pada kepuasan dan loyalitas konsumen serta kepuasan konsumen yang memiliki pengaruh positif terhadap loyalitas konsumen.

This thesis discuss about the influence of the physical environment and the disconfirmation of consumer loyalty and satisfaction on customer first-timers and repeat customer Starbucks Coffee and Jakarta Coffee House. This research is quantitative research with conclusive research designs and types of descriptive research. The number of samples in the study as many as 280 respondents with non-probability sampling techniques and the selection of samples by convenience sampling. The samples of this study will separate to four (4) groups of respondents. To test the hypothesis, this study used methods of structural equation modelling (SEM) analysis with the data processing techniques using LISREL. This study indicated that disconfirmation has a direct influence on consumer satisfaction and loyalty as well as consumer satisfaction that have a positive influence on consumer loyalty."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Anastacia Esti Prabarini
"Skripsi ini membahas mengenai pengaruh dari physical environment dan diskonfirmasi terhadap kepuasan serta loyalitas konsumen pada new (first timers) customer dan repeat customer Starbucks Coffee dan Jakarta Coffee House. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain riset konklusif dan jenis riset deskriptif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 280 responden dengan teknik non-probability sampling dan pemilihan sampel secara convenience sampling. Sampel pada penelitian ini terbagi menjadi empat (4) kelompok responden. Untuk menguji hipotesis pada penelitian ini digunakan metode structural equation modelling analysis (SEM) dengan teknik pengolahan data menggunakan LISREL. Dalam penelitian ini ditunjukan bahwa diskonfirmasi memiliki pengaruh langsung pada kepuasan dan loyalitas konsumen serta kepuasan konsumen yang memiliki pengaruh positif terhadap loyalitas konsumen.

This thesis discuss about the influence of the physical environment and the disconfirmation of consumer loyalty and satisfaction on customer first-timers and repeat customer Starbucks Coffee and Jakarta Coffee House. This research is quantitative research with conclusive research designs and types of descriptive research. The number of samples in the study as many as 280 respondents with non-probability sampling techniques and the selection of samples by convenience sampling. The samples of this study will separate to four (4) groups of respondents. To test the hypothesis, this study used methods of structural equation modelling (SEM) analysis with the data processing techniques using LISREL. This study indicated that disconfirmation has a direct influence on consumer satisfaction and loyalty as well as consumer satisfaction that have a positive influence on consumer loyalty."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
S61336
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Gilang Petragani
"Skripsi ini membahas pemahaman tentang hubungan antara program loyalitas dengan kepuasan, dan loyalitas konsumen ritel di Indonesia. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif. Jumlah sampel sebanyak 150 orang.
Hasil penelitian ini adalah bahwa program loyalitas memiliki pengaruh hubungan yang positif terhadap loyalitas dan kepuasan, serta kepuasan konsumen menjadi variabel moderasi yang baik untuk hubungan program loyalitas dengan loyalitas konsumen.

The focus of this study is to analyze the relationship between loyalty program, store satisfaction, and store loyalty on consumers retail of Indonesia. This research is quantitative descriptive interpretive. The sample size is 150.
The results are that loyalty program have positive influence to store loyalty and store satisfaction, also store satisfaction has become a good moderation variable for loyalty program relationship with store loyalty.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S47154
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Tantri Yanuar Rahmat Syah
"Penelitian ini meneliti peranan nilai relasional sebagai variable mediasi antara kualitas relasional sebagai antecedent dan perilaku loyalitas sebagai konsekuensi. Hasil dari penelitian ini juga diharapkan dapat rnemberikan solusi terhadap gap rheory dalam perspektif pemasaran relasional, dimana sebagian ilmuan berpendapat bahwa kualitas relasional memiliki pengaruh langsung terhadap perilaku Ioyalitas, sedangkan ilmuan lainnya berpendapat bahwa nilai relasional adalah pemicu dari perilaku loyalitas.
Obyek yang digunakan dalam penelitian ini adalah industri salon, karena karakteristik industri salon dapat mewakili karakteristik industri jasa yang lainnya. Dan sebagian besar rcsponden yang digunakan adalah mahasiswi di lingkungan Universitas Indonesia. Metode yang dipakai dalam pengolahan data adalah menggunakan Structural Equation Modeling (SEIVI), dengan perangkat lunak LISREL 8.72.
Hasil dari penelitian menyimpulkan bahwa kualitas relasional tidak rnemiliki pengaruh langsung terhadap perilaku loyalitas. Akan tetapi kualitas relasional menggcrakkan Ioyalitas melalui variable mediasi nilai relasional. Hal ini menandakan bahwa nilai relasional memiliki peranan penting sebagai variable mediasi antara kualitas relasional dan perilaku loyalitas. Temuan ini sekaligus merupakan solusi dari gap theory yang ada dalam ranah pemasaran relasional.

This research tries to investigate the role of relationship value as mediating variable between relationship quality as the antecedent and loyalty behavior as the consequence. Result of the research is predicted to give a solution for the gap theory which exist in relationshhn marketing perspective, which is some of the scientist argue that relationship quality has direct impact on loyalty behavior, otherwise argue that the driver of loyalty behavior is relationship value.
The object of this study is beauty salon industry, because its characteristic able to represent the entire service industry. The student of the University of Indonesia was used as the majority respondent. Method which applies for data analyzing purpose is Structural Equation Modelittg (SEM) ana' employs LISREL 8. 72 as a software tool.
Result of this study show that relationship quality has no direct impact on loyalty behavior. But, relationship quality drives loyalty behavior through the mediating role of relationship value. These results give a perspective that relationship: value has the significant role as mediating variable between relationship quality and loyalty behavion Finding of this research also give a solution of gap theory which exist in relationship marketing area.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2007
T17779
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>