Ditemukan 41 dokumen yang sesuai dengan query
Tappan, Frances M.
Reston: Reston Publishing, 1980
615.822 TAP h
Buku Teks Universitas Indonesia Library
Andy Ishak, author
Luka bakar didefinisikan sebagai kerusakan jaringan yang terjadi akibat aksi panas baik secara langsung maupun tidak langsung. Meskipun telah banyak kemajuan yang dibuat dalam terapi luka bakar, namun penyembuhan luka yang lambat masih menjadi tantangan dalam perawatan luka bakar. Akupunktur manual dapat mempercepat penyembuhan luka bakar melalui efek anti-inflamasi, meningkatkan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Nur Indah, author
ABSTRAK
Pemanfaatan pelayanan akupunktur di Puskesmas merupakan pelayanan pelengkap yang diharapkan dapat mempercepat proses penyembuhan pasien, akan tetapi penyelenggaraannya belum berjalan secara optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui determinan pengguna pelayanan akupunktur di 2 Puskesmas Kota Administrasi Jakarta Selatan Tahun
2016. Penelitian ini menggunakan disain cross sectional, pengumpulan data melalui pengisian...
2016
T46047
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Irawan Anhari, author
Overactive Bladder OAB masih menjadi masalah dan mengurangi kualitas hidup pada penderitanya. Terapi akupunktur dapat dipakai sebagai terapi OAB. Penelitian ini menggunakan metode uji klinis quasi experimental, terdiri atas 23 orang diterapi dengan akupunktur, 23 orang lainnya diterapi dengan obat Tolterodine. Penilaian keberhasilan dilihat dari penurunan skor OABSS. Setelah 18...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T57674
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Asnawi Taslim, author
ABSTRAK
Miopia Simplek adalah gangguan penglihatan jauh atau terang dekat sehingga kemampuan belajar akan terganggu serta kualitas hidup akan menurun. Terapi akupunktur dapat dikembangkan sebagai terapi pendamping pada terapi miopia simplek. Penelitian ini merupakan penelitian pertama di Indonesia dengan subjek pasien miopia simplek. Tiga puluh pasien Miopia Simplek dibagi dalam dua...
2016
T55577
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sri Wahdini, author
Prosedur esofagogastroduodenoskopi (EGD) dapat menimbulkan kecemasan, sehingga diperlukan intervensi untuk membuat pasien tenang dan rileks. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek akupunktur telinga terhadap kecemasan dan tekanan darah serta frekuensi denyut nadi pasien pada prosedur EGD. Penelitian acak tersamar tunggal dengan kontrol ini melibatkan 40 pasien yang dibagi menjadi kelompok...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Harry, author
Tinitus adalah sensasi suara tanpa adanya rangsangan dari luar, yang berupa sinyal mekanoakustik maupun listrik, berlangsung sedikitnya selama lima menit, dan terjadi lebih dari sekali dalam satu minggu. Sampai saat ini pengobatan tinitus masih bersifat empiris. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui angka keberhasilan akupunktur terhadap penurunan skor tinnitus handicap inventory...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Andalia Fitri, author
Latar Belakang: Penyakit refluks gastroesofageal GERD adalah suatu kondisi patologis akibat refluks isi lambung ke dalam esofagus. GERD merupakan penyakit yang ditimbulkan oleh berbagai faktor dengan prevalensi yang semakin meningkat di seluruh dunia. Interleukin 6 IL-6 adalah sitokin pro inflamasi ditemukan pada mukosa esofagus pasien GERD dan berkaitan dengan gangguan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T58933
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dewi Permatasari, author
Latar belakang dan tujuanNyeri biasanya dianggap sebagai suatu fenomena patologis. Tetapi nyeri yang berhubungan dengan persalinan mempunyai makna berbeda pada wanita dan sangat bergantung pada pengalaman nyeri serta konstribusi ibu pada pengendalian nyeri tersebut. Ketika seorang wanita merasa bahwa suatu persalinan, terdiri dari lsquo;nyeri dan kerja keras rsquo;, dan rasa...
Jakarta: Fakultas Kedokteran, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Harizah Umri, author
Sebagai salah satu efek samping, xerostomia pasca radiasi karsinoma nasofaring dirasakan mengganggu pada hampir 100 pasien karsinoma nasofaring setelah mendapat terapi radiasi. Beberapa studi memperlihatkan akupunktur bermanfaat sebagai terapi xerostomia pasca radioterapi. Penelitian ini merupakan penelitian akupunktur pertama di Indonesia dengan subyek pasien xerostomia pasca radiasi karsinoma nasofaring. Dua puluh...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library