Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 9 dokumen yang sesuai dengan query
cover
William Sanjaya, author
Agen penghambat beta telah menunjukkan penurunan resiko perawatan atau kematian pasien dengan gagal jantung ringan sampai sedang, tetapi hanya sedikit diketahui mengenai manfaat atau keamanan agen ini pada gagal jantung berat. Dilaporkan satu kasus penggunaan penghambat beta pada gagal jantung berat dengan fraksi ejeksi kurang dari 25%. Laporan manfaat...
Medical Journal of Indonesia, 2002
MJIN-11-3-JulSep2002-174
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Ratna Sari Dewi, author
Latar Belakang : Rasio netrofil-limfosit (NLR) sudah banyak diteliti memiliki hubungan yang erat dengan luaran penyakit kardiovaskular. Hal ini berhubungan dengan proses inflamasi yang dapat menyebabkan perubahan struktural dan fungsi dari jantung yang dapat dinilai dengan salah satunya fraksi ejeksi (EF). Pasien IMA-EST yang mendapatkan IKPP memiliki resiko untuk mengalami...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hary Sakti Muliawan, author
Latar Belakang : Disfungsi ventrikel kanan merupakan prediktor mortalitas dan morbiditas terburuk  pada pasien dengan hipertensi pulmonal (HP) prekapiler yang independen terhadap resistensi vaskular paru (RVP). Berbagai studi telah membuktikan bahwa pemberian penghambat oksidasi asam lemak seperti trimetazidine dapat memperbaiki fungsi ventrikel kanan pada hewan coba HP prekapiler. Oleh karena...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Sahira Hanifah, author
Latar Belakang: Gagal jantung merupakan salah satu penyebab kematian utama di Indonesia. Jantung dan ginjal berhubungan dengan erat yang dapat dijelaskan oleh sindrom kardiorenal. Saat ini, ada kekurangan data di rumah sakit tersier di Indonesia mengenai hubungan Ejection Fraction (EF) dengan fungsi ginjal. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian cross-sectional...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Maifitrianti, author
Doksorubisin masih banyak digunakan di Rumah Sakit Kanker Dharmais. Efek samping doksorubisin terhadap jantung yang dapat ditandai dengan adanya penurunan fraksi ejeksi ventrikel kiri perlu mendapatkan perhatian khusus. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh faktor-faktor risiko yang mempengaruhi penurunan fraksi ejeksi ventrikel kiri pada pasien kanker yang mendapatkan kemoterapi doksorubisin di...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T38691
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sonya Anasrul, author
[ABSTRAK
Latar belakang dan tujuan: Menentukan korelasi nilai Ejection Fraction (EF) ventrikel kiri pada echo 2D dan DSCT jantung pada pasien Penyakit Jantung Koroner (PJK) stabil di RSUPN Cipto Mangunkusumo, sehingga nilai EF ventrikel kiri DSCT jantung dapat dijadikan acuan untuk evaluasi, penatalaksanaan dan prognosis pada PJK stabil yang mempunyai indikasi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aryan Yohanes, author
ABSTRAK
Latar belakang: Keputusan pasien untuk menjalani bedah pintas koroner dipengaruhi risiko mortalitas. Skor Age, Creatinine and Ejection Fraction ACEF merupakan prediktor mortalitas 30 hari pascabedah pintas koroner yang sederhana dan telah ditunjukkan memiliki performa yang setara dengan skor lain yang lebih kompleks. Tujuan: Menilai performa kalibrasi dan diskriminasi skor ACEF...
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Surya Supriyana, author
Gagal jantung adalah sindrom progresif yang menyebabkan kualitas hidup yang buruk bagi pasien. Insidensi dan prevalensi gagal jantung terus meningkat. Saat ini, banyak bukti menunjukkan bahwa gagal jantung kronis dikarakteristikkan oleh aktivitas kompensasi neurohormonal yang berlebihan, termasuk overaktivitas simpatis yang kemudian menjadi landasan terapi. Diperlukan penatalaksanaan yang holistik dan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran, 2019
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Devi Wulandari, author
Meskipun kualitas hidup terkait kesehatan telah diteliti secara luas, namun faktor kontekstual pasien cenderung diabaikan. Tujuan dari disertasi ini adalah untuk menguji model kontekstual kualitas hidup terkait kesehatan (health related quality of life-HRQoL) yang diajukan oleh Ashing-Giwa (2005) pada pasien paska infark miokard (IM) dan meneliti peranan prediktor-prediktor yang memengaruhi...
Universitas Indonesia, 2019
D2757
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library