Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Fajri Syamsi Alifia, author
Teori relevansi membahas mengenai komunikasi dan kognisi manusia dalam berbahasa. Teori yang dikembangkan oleh Sperber dan Wilson ini mengutamakan dua hal berkenaan dengan relevansi dalam tuturan yaitu dampak kontekstual dan pemrosesan usaha. Dalam penelitian ini, teori relevansi digunakan sebagai ancangan teori dalam melihat suatu relevansi humor dalam ceramah dan teori...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2019
T55253
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ryan Alfian, author
ABSTRAK
Surat bunuh diri, sebagai barang bukti penting dalam teks forensik, mengandung kata-kata yang dapat menunjukkan emosi penulis surat bunuh diri tersebut secara eksplisit ataupun implisit; oleh karena itu, ini dapat merujuk kepada interpretasi ganda pada surat bunuh diri. Penelitian ini bertujuan untuk melihat niat dan motif penulis dalam melakukan bunuh...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library
Jessie Renata Angelique, Author
ilm bergenre komedi-drama berjudul Ngeri-ngeri Sedap merupakan sebuah film keluarga yang mengangkat isu sosial tentang keluarga. Berlatar belakang masyarakat suku Batak, film ini mencakup tuturan-tuturan antartokoh yang dapat dikupas secara lebih mendalam. Berangkat dari teori prinsip kerja sama yang dicetuskan oleh Grice (1975), tuturan dalam film ini dapat dianalisis lebih...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2023
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library