::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 239 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Patilima, Hamid, author
Tesis ini bertujuan terperoleh gambaran kognitif anak-anak di Indonesia, khususnya anak-anak di Kelurahan Kwitang, Jakarta Pusat mengenai lingkungan kota. Penelitian ini menguunakan suatu desain studi kasus yang akan menghasilkan gambaran persepsi anak mengenai lingkungan kota. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode pengumpulan data dan informasi pengamatan...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2004
T13228
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Heri Nur Hilman, author
Setiap warga berhak mendapatkan kesempatan untuk menikmati pembangunan. Penyediaan fasilitas umum merupakan hal penting agar dapat menunjang dan mempermudah kegiatan. Fasilitas umum tidak saja hanya untuk warga yang memiliki tubuh normal tetapi juga para penyandang cacat. Sebagai warga kota penyandang cacat mempunyai persamaan hak mendapatkan kemudahan-kemudahan untuk memanfaatkan hasil-hasil pembangunan...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2004
T13413
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Indah Kurniasari, author
Permukiman Nelayan Muara Angke merupakan permukiman yang dibangun atas dasar perencanaan sebelumnya oleh pemerintah DKI Jakarta. Tujuan pembangunannya adalah untuk memukimkan kembali nelayan-nelayan yang sebelumnya menempati kawasan yang tidak diperuntukkan bagi kegiatan bermukim seperti muara sungai atau tepi laut dari beberapa tempat di DKI Jakarta dan mewujudkan perumahan yang yang...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2005
T15257
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Margaret Arni Bayu Murti, author
Jalan Kopi merupakan salah satu bagian dan kawasan pemugaran Kota Tua Jakarta yang telah ditetapkan sejak tahun 1973. Namun, di dalam rencana pengembangan Kota Jakarta 2005-2010, Dinas Tata Kota telah merencanakan pelebaran jalan di beberapa wilayah kota, termasuk di kawasan pemugaran karena alasan permasalahan transportasi. Hal ini menjadi permasalahan karena...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T16828
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ajar Abdillah Edi, author
Sebuah kota metropolitan mensyaratkan infrastruktur transportasi yang baik, sehingga sebuah hal yang patut didukung, saat Pemprov Jakarta meluncurkan kebijakan untuk melakukan pembangunan sistern transportasi busway di Jakarta. Demi suksesnya kebijakan ini, seharusnya pemerintah kota juga mempertimbangkan suara-suara publik. Sebab sebuah kota akan berkembang makin maju, jika kebijakan publik yang dibuat selalu...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T16851
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andie Pramudita, author
Semakin bertambah pesatnya jumlah penduduk di kota, merupakan beban yang semakin berat bagl kota tersebut Apabila pertumbuhan penduduk kota yang sangat pesat jauh meninggalkan pertumbuhan fasilitas pe!ayanan yang disediakan, maka yang akan terjadi adalah kemerosotan kualitas kota. Kondisi yang terjadi saat ini bahwa di sebagian besar kota-kota di Indonesia adalah...
Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T17708
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Elisabeth Ratu R.A., author
ABSTRAK
Air adalah peradaban dan tanpa air kehidupan akan musnah. Pada saat yang sama air, meskipun merupakan sumber daya alam yang dapat diperbaharui, juga merupakan sumber daya alam yang langka bagi sebagian penghuni bumi ini. Kompetisi penggunaan air untuk berbagai keperluan membuat ketersediaannya, khususnya air bersih, semakin berkurang.

Penyediaan air bersih di...
2007
T 17725
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agung Sambodo, author
Kota merupakan sebuah sistem, sehingga perlu diatur dengan suatu kebijakan pengelolaan perkotaan (Urban Management). PERDA DKI No. 6/1999 adalah kebijakan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) DKI Jakarta. Didalam sistem kebijakan ini, diatur upaya pengendalian pemanfaatan ruang pembangunan melalui Koefisien Dasar Bangunan (KDB). Prinsip KDB adalah menetapkan bagian (porsi) ruang yang...
Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2004
T14836
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Magdalena Jasin, author
Peningkatan pembangunan apartemen di Jakarta dengan lokasi tidak hanya terkonsentrasi di kawasan pusat kota, tetapi telah menyebar ke kawasan pinggiran kota dan di kota-kota pinggiran seperti Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi yang merupakan suatu fenomena tersendiri. Bagi penghuni apartemen golongan ekonomi menengah-atas, pembangunan sistem transportasi yang dilaksanakan pemerintah berupa pembangunan...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T17928
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Any Dweyana, author
Kota Tenggarong sebagai ibukota Kabupaten Kutai Kartanegara mengembangkan kegiatan pariwisata dengan memanihatkan potensi yang dimilikinya yaitu potensi sejarah, kedudukannya di jalur lalu-lintas sungai dan darat, berada di tepi sungai Mahakam, adanya keinginan Pemerintah untuk menjadikannya sebagai kota wisata, adanya pembangunan jalur jalan Tenggarong-Samarinda, dan rencana pembangunan Bandara baru. Sehubungan dengan...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
T17960
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   3 4 5 6 7 8 9 10 11 12   >>