Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 43 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhtadin Amri, author
Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh kompensasi dan keberadaan direksi wanita terhadap penghindaran pajak, serta melihat peran dari risiko perusahaan terhadap hubungan antara kompensasi dan keberadaan direksi wanita terhadap penghindaran pajak perusahaan. Sampel yang digunakan adalah 98 perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada periode 2012 ndash; 2015 menggunakan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T48914
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yasmin Ridwan Putri, author
Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat pengaruh keberagaman jenis kelamin, kewarganegaraan dan usia dalam board of directors (BOD) serta keberadaan anggota direksi wanita yang berasal dari keluarga (female family directors) terhadap kinerja keuangan bank dengan sampel pada bank yang terdaftar di Indonesia Stock Exchange pada periode 2010-2019. Sampel penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ika Dewi Agustin, author
Manajemen risiko perusahaan dan tata kelola perusahaan telah menjadi hal penting dalam mengelola perusahaan. Keduanya diyakini mampu mengurangi masalah keagenan, antara pemilik perusahaan dengan manajer atau antar pemegang saham. Menggunakan model analisis regresi data panel dengan sampel 602 perusahaan publik selain sektor keuangan yang terdaftar di Indonesia pada periode 2019-2021,...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Atiqah, author
Tujuan penelitian ini untuk menguji pengaruh corporate governance (dewan direksi, dewan komisaris, dan komite audit) dan pengungkapan sukarela terhadap asimetri infonnasi. Proksi untuk asimetri informasi adalah perubahan spread (selisih spread antara periode announcement dan non announcement). Penelitian ini menggunakan 75 sampel, dengan kriteria telah menerbitkan laporan tahunan dan tersedia tanggal...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2008
T 25516
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Luhulima, Rio Evert, author
ABSTRAK
Direksi yang menjalankan fungsinya sebagai organ perseroan terbatas bukan merupakan karyawan sebagaimana dimaksud dalam Hukum Ketenagakerjaan. Akan tetapi, seorang anggota direksi tertentu dapat menjalankan peran ganda, sebagai seorang direktur dalam arti hukum perseroan sekaligus sebagai karyawan perseroan terbatas. Penulisan ilmiah ini berbentuk yuridis-normatif, bertipologi normatif, dengan menggunakan data sekunder. Jenis bahan hukum yang dipergunakan adalah primer,...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T41725
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Windu Kirana, author
Perseroan Terbatas sebagai badan hukum tidak bisa melakukan kegiatannya sendiri sehingga memerlukan wakil yang disebut organ perseroan. Salah satu organ perseroan adalah Direksi yang berwenang dan bertanggung jawab penuh atas pengurusan perseroan untuk kepentingan perseroan serta mewakili perseroan, sesuai dengan maksud dan tujuan perseroan baik di dalam maupun di luar...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T42691
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ajar Taru Seta, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh struktur kepemilikan terkonsentrasi, komposisi direksi dan dewan komisaris, dan komite kebijakan risiko terhadap pengungkapan risiko. Penelitian ini menggunakan sampel 365 perusahaan publik sektor non-keuangan di Indonesia dan diolah menggunakan metode regresi linear berganda. Pengungkapan risiko pada penelitian ini diukur dengan analisis...
2017
S69636
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anissa Astarina, author
Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja, beberapa peraturan yang ada telah diubah termasuk Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007, dimana sekarang definisi Perseroan Terbatas diubah dan konsep Single Member Limited Liability Company atau Perseroan Perorangan diperkenalkan. Oleh karena itu, timbul beberapa permasalahan diantaranya sekarang Perseroan Terbatas kini...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anissa Astarina, author
Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja, beberapa peraturan yang ada telah diubah termasuk Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007, dimana sekarang definisi Perseroan Terbatas diubah dan konsep Single Member Limited Liability Company atau Perseroan Perorangan diperkenalkan. Oleh karena itu, timbul beberapa permasalahan diantaranya sekarang Perseroan Terbatas kini...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Gita Allya Rofi, author
Diversitas merupakan salah satu hal penting yang perlu dipertimbangkan dalam komposisi anggota dewan, tidak terkecuali diversitas kewarganegaraan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari diversitas kewarganegaraan Dewan Direksi atau Komisaris yang diukur melalui komposisi dewan berkewarganegaraan asing secara terpisah terhadap kebijakan pembayaran dividen yang diukur melalui dividend yield perusahaan. Subjek...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5   >>