Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 109 dokumen yang sesuai dengan query
cover
William Mikha Jeremia, author

Penelitian ini membahas tentang pemanfaatan layanan arsip elektronik di PT. Jasa Marga (Persero). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang menggunakan instrumen kuesioner, di mana instrumen tersebut merupakan sumber informasi utama dalam penulisan artikel ini. Untuk memperdalam analisis penelitian, peneliti juga melakukan wawancara untuk mendapatkan informasi yanglebih mendalam. Penelitian...

Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2020
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Deni Septian, author
Penelitian ini membahas tentang arsip film di Sinematek Indonesia yang memiliki peranan penting sebagai sumber daya pengetahuan bagi masyarakat melalui memori kolektif pada setiap arsip film. Sinematek Indonesia perlu meningkatkan pemanfaatan setiap arsip film-nya, contohnya melalui sosialisasi arsip sesuai dengan teori dari Caroline Williams. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Amalia Eka Putri, author
Penelitian ini membahas mengenai fungsi akses dan keamanan pada Sistem Informasi Arsip (SIAR) di unit kearsipan DPR RI. SIAR merupakan sebuah sistem yang mengelola kumpulan rekod elektronik yang berasal dari 21 unit pengolah di bawah Sekretariat Jenderal DPR RI. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah apakah fungsi akses dan kemanan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Adinda Wilhelmina, author
Unit Kearsipan FIB UI merupakan salah satu unit kearsipan yang mempunyai tugas dan kewajiban dalam mengawasi penyelenggaraan kearsipan. Pengelolaan arsip dinamis inaktif yang tepat akan menjamin keselamatan arip, menjaga informasi penting organisasi, dan mempermudah temu kembali arsip. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan strategi Unit Kearsipan FIB UI dalam melakukan pengelolaan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Puti Hilma Syahrani, author
Kegiatan alih media arsip dilakukan sebagai upaya penyelamatan fisik arsip serta guna kemudahan dalam proses temu kembali arsip. Tujuan dari penelitian untuk memberikan gambaran proses pelaksanaan alih media arsip di Sekretariat Pengadilan Pajak Kemenkeu RI. Permasalahan dapat terjadi apabila ruang penyimpanan tidak memadai yang mengakibatkan terjadinya penumpukan arsip dan menyebabkan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rahma Nur Khalisha, author
Kementerian Keuangan RI di dalamnya memiliki instansi yang bernama Sekretariat Pengadilan Pajak (SetPP) yang bertugas memberikan layanan pengadilan profesional untuk menegakkan hukum dan keadilan sesuai peraturan perundang-undangan di bidang perpajakan. Dari kegiatan pengadilan tersebut tentunya menghasilkan berkas arsip yang dapat digunakan kembali di kemudian hari. Penelitian ini bertujuan untuk memahami...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Novia Anggraeni, author
Kondisi pembatasan aktivitas masyarakat akibat pandemi COVID-19 membuat perguruan tinggi kearsipan menyesuaikan layanan kearsipan. Kesiapsiagaan bencana COVID-19 perlu diterapkan di lingkungan Kantor Arsip Universitas Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesiapsiagaan Kantor Arsip Universitas Indonesia dalam menghadapi bencana COVID-19 dan bagaimana peran teknologi informasi dalam kesiapsiagaan bencana COVID-19 diterapkan pada...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rasdanelis, author
Bahan ajar merupakan salah satu unsur dalam proses pengajaran, dan untuk mendapatkan itu salah satu tempatnya adalah perpustakaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis ketersediaan bahan ajar wajib pada silabus komponen mata kuliah jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan di perpustakaan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif...
2009
T26153
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Lukman, author
Kerusakan fisik bahan pustaka dan arsip, khususnya kertas, saat ini pernah menjadi isu utama di kalangan pustakawan dan arsiparis. Kerusakan kertas pada bahan pustaka dan arsip penting diperhatikan sehubungan dengan kandungan informasi dan kaitannya dengan konsep preservasi. Kerusakan dapat dimulai dari hal terkecil seperti hilangnya sebagian kandungan informasi sampai kerusakan...
Depok: Universitas Indonesia, 2008
T23029
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Irvan Ardiansyah, author
ABSTRACT
Penelitian ini membahas tentang kegiatan pemeliharaan arsip foto di Kantor Arsip UI. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan aktifitas kegiatan pemeliharaan koleksi arsip foto yang menjadi memori UI berdasarkan kontrol terhadap lingkungan, penyimpanan koleksi arsip foto, dan digitalisasi koleksi arsip foto. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode studi kasus. Hasil...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   3 4 5 6 7 8 9 10 11   >>