Ditemukan 47 dokumen yang sesuai dengan query
Fahmi Muhammad Zain, author
Penelitian ini bertujuan untuk memahami pengaruh institutional ownership, managerial ownership, dan free cash flow terhadap dividend payout ratio perusahaan sektor barang konsumsi primer yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia periode 2016 hingga 2020. Dengan mengambil sampel 32 perusahaan yang di regresi data panel menggunakan fixed effect model. Hasil yang didapat...
Depok: Fakultas Ekonomi dan BIsnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Khalisa Nurfajri, author
Meningkatnya jumlah UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) di Indonesia telah memberikan kontribusi positif bagi perekonomian Indonesia, tetapi banyak UMKM yang tidak dapat mengelola bisnisnya dengan baik. UMKM Inap at Capsule merupakan UMKM yang bergerak di industry perhotelan dan menyediakan jasa penginapan dengan konsep tempat tidur kapsul. Data dikumpulkan dengan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Mangaraja Tua Sugiarto, author
Menurut data pada tahun 2018 jumlah penjualan dari foodservice di Indonesia diperkirakan akan terus mengalami pertumbuhan dengan Compunded Annual Growth Rate sebesar 7%. Kenaikan ini didorong oleh pemasaran digital word of mouth dengan aplikasi digital seperti Instagram. Dengan tingkat pertumbuhan yang tinggi tersebut tentu menjadi peluang bagi kafe masalalu untuk...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Adhel Rusd, author
Dalam hubungan keagenan seringkali terdapat konflik antara pemilik dengan manajemen puncak, dikarenakan tidak sejalannya kepentingan masing-masing pihak. Salah satu cara untuk meminimalisir dampak negatif tersebut yaitu pemegang saham memilih komisaris untuk mengawasi aktivitas manajemen puncak sehingga tujuan perusahaan bisa tercapai, serta menyesuaikan sistem kompensasi dengan memberikan kebijakan kepemilikan saham. Penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S45619
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Gina Fithriana F.S., author
Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui peran emas sebagai hedge dan safe haven asset di Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand pada periode 1996-2012. Hedge merupakan aset yang tidak bergerak bersamaan dengan aset lain secara rata-rata, sedangkan safe haven asset berperan sebagai hedge saat pasar berada dalam kondisi ekstrim. Terdapat tiga...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S44557
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Aditya Novanto, author
Skripsi ini membahas mengenai hubungan antara ukuran bank dan volatilitas pendapatan bank. Selanjutnya, penelitian ini dikembangkan dengan memasukkan faktor efisiensi, diversifikasi dan leverage sebagai variabel yang ikut mempengaruhi volatilitas pendapatan. Penelitian ini mempelajari hubungan kausal berdasarkan data kategorik. Hasil penelitian ini dapat membantu manajemen bank, investor dan pemerintah dalam membuat...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S44296
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ryan Ersha Putra, author
ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis pengaruh variabel promosi, gaya kepemimpinan, serta lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pada PT Serasi Autoraya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh promosi, gaya kepemimpinan, serta lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja yang terjadi terhadap karyawan PT Serasi Autoraya. Dalam kaitannya dalam kepuasan kerja karyawan, penelitian ini...
2013
S44657
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nadya Pratiwi, author
Skripsi ini membahas pengaruh Komitmen Organisasional terhadap Kinerja yang dimoderasi oleh Kepuasan Kerja. Distribusi kuesioner diberikan kepada 120 orang pegawai negeri sipil meliputi pegawai medik (dokter dan perawat) dan pegawai non-medik di Departemen Ilmu Penyakit Dalam FKUI/RSCM. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan Moderator Regression Analysis dengan SPSS 17.0.
Hasil penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S43931
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ashari Priyadi, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sistem reward terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini dilakukan di Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas XYZ PSPD FKK Universitas XYZ dengan jumlah responden sebanyak 55 pegawa. Teknik sampling yang digunakan adalah sensus. Berdasarkan hasil dari analisis statistik deskriptif dan analisis statistik...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S44180
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Marpaung, Artha Margareth, author
Kinerja perusahaan ditentukan oleh kontribusi dari masing-masing kinerja individu. Keadaan lingkungan tempat bekerja, kepemimpinan dalam organisasi, faktor individu berupa motivasi pada kajian sebelumnya akan meningkatkan kinerja. Penitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh kepemimpinan, motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan.
Penelitian dilakukan pada karyawan Human Capital Management Group PT Telekomunikasi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S44646
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library