Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 5005 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Lydia Nanda, author
ABSTRAK
Penelitian ini memiliki fokus untuk mengkaji interpretasi khalayak terhadap retorika politikus dalam acara Apa Kabar Indonesia di TV One. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan menggunakan analisis resepsi yang dikembangkan Stuart Hall. Informan utama merupakan khayalak penonton televisi.Sumber data diperoleh dari wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menggambarkan bagaimana khalayak memaknai retorika politisi dalam acara...
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2012
T31027
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Naldo, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas resistensi band Mocca dalam menyikapi industri musik indonesia dalam konteks band indie sebagai agen perubahan strukturasi industri musik Indonesia. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain studi kasus. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa industri musik Indonesia mengalami penurunan kualitas oleh karena itu terbentuklah musik indie yang lahir dari komunitas sebagai wadah perlawanan terhadap...
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2012
T31133
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Elizabeth Josephine, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa tentang kompetensi komunikasi lintas budaya staf Sekretariat ASEAN Jakarta dalam menghadapi konflik lintas budaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode studi kasus. Informan utama merupakan staf ekspatriat dan lokal di Sekretariat ASEAN Jakarta. Sumber data diperoleh dari wawancara mendalam, pengamatan, dan dokumentasi. Secara keseluruhan hasil penelitian ini memperkuat...
2012
T31022
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Akhmad Rosihan, author
ABSTRAK
Stereotip seringkali menjadi pemicu ketegangan antaretnis, khususnya di masyarakat yang majemuk seperti Bangsa Indonesia, karena masih banyak orang menilai stereotip hanya dipandang sebagai suatu yang langsung jadi (instant). Salah satu tempat yang mempunyai tingkat interaksi yang tinggi dan terjadinya pertukaran budaya yang berbeda diantara individu adalah sekolah. Oleh karenanya, menarik untuk melihat bagaimana proses pembentukan...
2012
T31402
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Pardede, Theresia E. E., author
ABSTRAK
Tesis ini mengevaluasi kebijakan komunikasi Pemerintah atas upaya pelestarian angklung, dalam kaitannya dengan diplomasi kebudayaan sebagai bentuk komunikasi internasional. Instrumen angklung sendiri telah diakui sebagai warisan kebudayaan tak benda asal Indonesia oleh UNESCO pada November 2010 lalu. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif dengan desain evaluatif menggunakan model studi kasus. Adapun hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa kebijakan...
2012
T31401
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Yan Eka Milleza, author
ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis tentang strategi komunikasi sosialisasi Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) oleh Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) dengan menggunakan konsep difusi inovasi. Tujuan dari studi adalah menganalisis strategi komunikasi untuk mensosialisasikan PP 60 Tahun 2008 tentang SPIP dan mendeskripsikan faktor-faktor pendukung tercapainya optimalisasi strategi komunikasi yang dilakukan BPKP untuk mensosialisasikan SPIP. Menggunakan metode...
2012
T31122
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Rayi Adipitaryana Diredja, author
ABSTRAK
Penarikan suatu produk (product recall) yang telah diluncurkan ke pasar merupakan mimpi buruk bagi setiap perusahaan karena mampu menodai kepuasan pelanggan dan tercemarnya reputasi perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat pengaruh product recall terhadap reputasi perusahaan di mata pengguna. Pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan kuantitatif dengan metode survei...
2012
T30769
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Dewi Astuti, author
A good Reputation is more valuable than money. Reputasi penting untuk perusahaan media sesuai fungsi pers mencerdaskan bangsa. Kajian literatur mengenai reputasi menjelaskan upaya-upaya membangun reputasi dengan pengelolaan citra dan identitas. Pengelolaan opini publik diperlukan sebagai evaluasi umpan balik pemirsa. Peneliti menggunakan pendekatan kualitatif untuk memahami pengelolaan tvOne khususnya Indonesia...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2012
T30768
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Nadia Lutfi Masduki, author
ABSTRAK
Indonesia memiliki penduduk yang didominasi umat Islam dan persoalan agama dalam media menjadi sensitif. Penulisan di media harus dilakukan dengan hati-hati dan tidak menyinggung. Sehingga media melakukan agenda setting untuk memilah isu yang dimunculkan dan tidak dimunculkan dalam medianya. Dari hasil analisis isi yang dilakukan pada surat kabar di Indonesia pada tahun 1996 ?...
2012
T30764
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Astuti, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas tentang Imperialisme Budaya Korea yang terjadi di Indonesia dan menerpa gaya hidup remaja-remaja Jakarta, terutama dalam pengaruh musik K-pop. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain naratif. Dengan fenomena meledaknya K-pop ini, pihak Korea Selatan pun menanamkan kesadaran palsu di benak remaja-remaja agar budaya Korea ini dikultivasi. Hasil penelitian menemukan bahwa saat...
2012
T30763
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library