Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 73 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Farida Ariani, author
Pasca pembedahan, anak berisiko mengalami gangguan keamanan yaitu risiko aspirasi akibat pemberian minum sebelum tingkat kesadarannya pulih. Gangguan keamanan tersebut akan mengakibatkan ketidaknyamanan pada anak berupa rasa nyeri dan sesak di daerah dada. Teori Comfort dari Kolcaba memberikan arahan dalam pemenuhan rasa nyaman pada pasien. Karya ilmiah ini bertujuan memberikan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
[Penyakit infeksi dan malnutrisi yang terjadi pada anak merupakan hubungan yang saling timbal balik. Anak dapat mengalami masalah ketidakadekuatan nutrisi sehingga diperlukan konservasi agar anak dapat beradaptasi. Karya ilmiah ini bertujuan memberikan gambaran asuhan keperawatan pada anak dengan menerapkan model konservasi Levine pada anak dengan infeksi yang mengalami ketidakadekuatan nutrisi. Asuhan keperawatan dilakukan melalui tahapan...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
[Praktek Spesialis Keperawatan Anak peminatan bedah anak ini bertujuan untuk melakukan praktek dengan mengaplikasikan model Teori Comfort Katherina Kolcaba. Peran sebagai pemberi asuhan keperawatan diterapkan pada 5 orang anak yang telah menjalani operasi yang mengalami rasa nyeri, dan satu orang pasien kelolaan utama yaitu pasien post operasi penutupan colostomi. Peran sebagai peneliti dalam melakukan penerapan tindakan keperawatan...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
[Aplikasi Teori Adaptasi Roy dalam asuhan keperawatan pasien dengan gangguan perkemihan bertujuan untuk meningkatkan kemampuan adaptasi terhadap perubahan perilaku fisik dan psikologis yang disebabkan oleh berbagai stimulus fokal, residual dan konstektual. Masalah keperawatan yang umumnya terjadi pada pasien dengan gangguan perkemihan diantaranya kelebihan volume cairan, ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh, intoleran aktifitas, gangguan pola tidur,...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Rofiqoh, author
Demam merupakan gejala yang sering dialami anak dengan penyakit infeksi. Kondisi demam tinggi berdampak merugikan anak. Demam tinggi membuat anak tidak nyaman dan orang tua cemas serta meningkatkan kebutuhan kalori dan cairan. Oleh karena itu dibutuhkan asuhan keperawatan model konservasi. Penulisan Karya Ilmiah Akhir ini bertujuan memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Deisy Sri Hardini, author
[Penulisan Karya Ilmiah Akhir ini bertujuan untuk menggambarkan penerapan teori Transcultural Nursing dalam memenuhi kebutuhan perilaku tidur-terjaga bayi prematur. Perilaku tidur-terjaga merupakan hal penting karena menggambarkan kematangan sistem neurobehavior yang mendukung pertumbuhan dan perkembangan. Pendekatan transkultural yang dapat dilakukan untuk memenuhi kebutuhan perilaku tidur-terjaga bayi prematur yaitu melalui pemberian stimulasi biological maternal sound (BMS). Pemberian stimulasi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Roza Indra Yeni, author
Konsep utama teori comfort adalah melakukan penilaian terhadap struktur taksonomi antara tiga kenyamanan dikaitkan dengan empat pengalaman kenyamanan. Kebutuhan oksigen merupakan kebutuhan fisiologis bagi manusia. Pemenuhan kebutuhan oksigen merupakan fungsi sistem pernapasan dan sistem kardiovaskuler. Gangguan kedua sistem tersebut menyebabkan ketidaknyamanan pada anak karena kebutuhan oksigen terganggu. Perawat perlu membantu...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
[Ketidakberdayaan pada penyakit kronis terjadi akibat faktor fisiologis, manajemen pengobatan, proses kehilangan, kurangnya pengetahuan, sistem perawatan kesehatan, isu sosial, kurangnya sumber diluar individu, ketidakpastian dan budaya (Lukbin & Larsen, 2013). Tujuan karya ilmiah akhir adalah mengetahui efek logoterapi dan psikoedukasi keluarga terhadap ketidakberdayaan klien penyakit kronis yang dirawat di rumah sakit umum melalui pendekatan Orems’s...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ni Made Sri Rahyanti, author
Fungsi sistem tubuh salah satunya tergantung pada keseimbangan cairan dan elektrolit. Ketidakseimbangan cairan elektrolit seperti dehidrasi, hidrasi berlebihan, kekurangan garam dan air berhubungan erat dengan morbiditas dan mortalitas anak. Karya ilmiah akhir ini bertujuan untuk mendeskripsikan aplikasi teori Comfort Kolcaba pada anak dengan gangguan kebutuhan cairan. Teori ini diaplikasikan pada...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan, 2018
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Hidayati, author
Karya tulis ilmiah ini merupakan gambaran tentang pelaksanaan praktek residensi keperawatan medikal bedah yang telah dilaksanakan selama dua semester. Tiga kegiatan utama yang telah dilakukan di antaranya melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem perkemihan, praktek keperawatan yang berbasis dengan pembuktian, dan melakukan inovasi keperawatan. Asuhan keperawatan yang dilakukan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8   >>