Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 202 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Adi Irfan Zidni, author

Dalam penyelenggaraan proyek konstruksi, pelelangan merupakan salah satu tahapan yang sangat penting, hal ini dikarenakan kesuksesan pada tahap ini merupakan awal dimulainya pelaksanaan proyek konstruksi. Pelaksanaan lelang jasa konstruksi pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Brebes mengacu pada Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 80 Tahun 2003 yang diatur secara teknis dalam...

2008
S50562
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Vera Rusdy, author
ABSTRAK Strategi pertumbuhan bisnis membuka peluang bagi manajemen sumberdaya manusia (SDM) untuk membentuk agendanya dalam rangka mencapai keunggulan bersaing berkesinambungan perusahaan, sebagai bagian dari konsep pemasaran internal. Konsep dari pemasaran internal didasarkan oleh ide bahwa karyawan sebagai konsumen. Perlu kejelasan peran manajemen SDM sebagai rekan strategis, dalam hubungan kerja dengan manajemen...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2010
T 28288
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Stephanie Yuanita Indrasari, author
ABSTRACT
Pada anak usia kanak kanak madya anak mengalami perubahan di beberapa aspek kehidupannya. Hal tersebut menjadi tantangan tersendiri bagi orangtua untuk menjalankan proses pengasuhan yang positif. Pengasuhan yang dilakukan orangtua terhadap anak akan memengaruhi perilaku anak. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh persepsi keterlibatan orangtua (ayah dan ibu) dan strategi...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia dan Ikatan Psikologi Sosial-HIMPSI, 2018
150 JPS 16:2 (2018)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Endah Palupi Puspitaningrum, author
Siswa-siswa pada tingkat pendidikan dasar (Sekolah Dasar) mulai menghadapi tugas-tugas sekolah yang diberikan gurunya untuk menanibah pengelahuan dan untuk menguji ketrampilan atau pengetahuan yang dimilikinya. Salah satu bentuk tugas kelas tersebut adalah tugas Pekerjaan Rumah (PR) dimana tugas ini dilakukan selama jam-jam di luar jam sekolah dan digunakan untuk meningkatkan...
Depok: Universitas Indonesia, 2000
S2893
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aisha Salsabila, author
ABSTRAK
Keterlibatan siswa dalam belajar meliputi 3 dimensi yaitu, dimensi perilaku, emosi, dan kognitif. Seberapa tinggi tingkat keterlibatan yang siswa miliki dalam belajar sangat memengaruhi keberlangsungan kehidupan akademis mereka. Menurut Self-Determination Theory, dukungan kemandirian dari guru dapat meningkatkan keterlibatan siswa dalam belajar. Namun hal tersebut diragukan oleh beberapa peneliti apakah bisa...
2012
S-Pdf
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Komang Bara Wedaloka, author
[ABSTRAK Penelitian ini membahas hubungan antara keterlibatan ayah dan dukungan sosial teman sebaya pada remaja yang bersekolah di SMA. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain korelasional. Untuk mengukur keterlibatan ayah, penulis menggunakan alat ukur keterlibatan ayah oleh Carlson (2006) dan untuk mengukur dukungan sosial teman sebaya, penulis menggunakan alat ukur...
[, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia], 2014
S56530
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Azizah Nur Utami, author
[ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara keterlibatan ayah dan motivasi berprestasi remaja. Pengukuran keterlibatan ayah dilakukan dengan menggunakan alat ukur Father Involvement Reported Scale yang dibuat oleh Finley dan Schwartz (2004), sedangkan pengukuran motivasi berprestasi dilakukan dengan menggunakan alat ukur motivasi berprestasi yang dibuat oleh Widyasari (2005). Partisipan pada...
[, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia], 2014
S57622
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hayuning Zaskya Nugrahani, author
[ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara prestasi akademik dan keterlibatan ayah pada remaja Sekolah Menengah Pertama. Prestasi akademik diukur melalui nilai rapor semester I yang diperoleh responden dari sekolah, sedangkan pengukuran keterlibatan ayah dilakukan melalui the Father Involvement Scale (Reported) yang disusun oleh Finley dan Schwartz (2004). Responden pada...
2014
S56383
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rinda Saski Kurnia, author
[ABSTRAK Studi ini memiliki hipotesis bahwa kematangan karir memiliki korelasi yang positif dan signifikan dengan keterlibatan ayah pada remaja. Untuk keperluan penelitian ini, peneliti telah melakukan studinya terhadap 248 responden di Jakarta. Alat ukur Career Development Inventory (CDI) digunakan untuk mengukur kematangan karir dan alat ukur Father Involvement Scale - Reported...
2014
S55429
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library