Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 194 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Randhika Ikra Ramadhan, author
Brand extension merupakan strategi yang penting dilakukan bagi setiap merek. Sebuah merek induk atau parent brand mengembangkan produk baru yang berbeda menggunakan strategi merek yaitu memanfaatkan brand equity dan brand relationship yang sudah dimiliki oleh merek induk tersebut untuk mempermudah penerimaan brand extension kepada pelanggan. Tujuan dari penelitian ini adalah...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Seifa Ghania Setiabudhi, author
Gender merek telah diusulkan sebagai sumber yang relevan dari ekuitas merek berbasis konsumen (CBBE). Tujuan dari makalah ini adalah untuk memperdalam pemahaman tentang hubungan antara gender merek dan CBBE dengan menganalisis peran mediasi keterlibatan konsumen-merek (CBE) dan cinta merek (BL) pada hubungan ini. Penelitian ini dilakukan di Instagram, platform media...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Budi Satria, author
Tesis ini membahas mengenai pengaruh brand Bank Mandiri terhadap brand equity Bank Syariah Mandiri. Brand Bank Mandiri mempengaruhi lima variabel pembentuk brand equity Bank Syariah Mandiri yaitu brand awareness, brand association, perceived quality, brand loyalty dan brand image. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif dan untuk analisis data...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2009
T-Pdf
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Birawani Dwi Anggraeni, author
Informasi yang tersedia atas pelanggan dapat digunakan oleh para pemasar dalam menghitung besamya nilai customer liftime value yang diberikan konsumen ke perusahaan. Tujuan khusus dilakukannya penelitian ini adalah mengetahui pengaruh dari faktor pemicu yang terdiri dari value equigg brand equity, dan relationshqn equity terhadap customer lM:time value . Faktor pemicu...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2009
T21078
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Sandi Bakti, author
Selama pandemi Covid-19, konsumen telah beralih secara dramatis ke saluran online, dan industri secara bergiliran merespons. Rumah Sakit, salah satu industri yang dituntut untuk sangat tanggap, dengan meningkatkan efektifitas kinerja perusahan dan pelayanan pelanggan. Rumah sakit menggunakan media sosial untuk mempromosikan pendidikan kesehatan, informasi produk dan berdialog dengan konsumen. Dimulai...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Budi Syahmenan, author
Penelitian ini didasari dari konsep Customer Based Brand Equity Model yang menggambarkan proses penerapan aktivitas-aktivitas Branding untuk dapat membentuk Brand Equity yang kuat sehingga perusahaan dapat mempunya kesempatan untuk memperluas merek salah satu produknya. Dalam penelitian ini kasusnya adalah LCD TV LG. Pcnclitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptifi...
Jakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2009
T33889
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Felicia Florensi, author
Adanya pandemic Covid-19 menjadi tantangan untuk para pemain industri retail untuk dapat menyediakan konsumen dengan omnichannel shopping experience. Walaupun belanja online sangat menjanjikan, penelitian membuktikan bahwa toko offline masih dibutuhkan untuk meningkatkan brand awareness dan visit intention. Riset terdahulu memperlihatkan bahwa virtual tour adalah alat yang efektif untuk mendorong visit intention....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ajie Prio Prasetyo, author
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya masalah kepercayaan dan pilihan media masyarakat saat ini, dimana banyak media yang diiringi oleh kepentingan politik membuat masyarakat mempunyai pertimbangan baru dalam menentukan brand media mana yang akan dikonsumsi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survei terhadap 180 responden penelitian yang dipilih secara purposive....
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016
T46676
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Vania Olivia, author
Perkembangan dunia ekonomi dan bisnis sekarang mengalami pergeseran paradigma, mulai dari ekonomi berbasis sumber daya hingga ekonomi berbasis pengetahuan. Akibatnya, salah satu dari sekian banyak industri yang berpotensi untuk dapat dikembangkan dan dapat berkontribusi terhadap perekonomian Indonesia adalah sektor industri kreatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan kerangka konseptual ekuitas merek...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S69203
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Budi Sastra, author
Tesis ini membahas mengenai pengaruh brand Bank Mandiri terhadap brand equity Bank Syariah Mandiri. Brand Bank Mandiri mempengaruhi lima variabel pembentuk brand equity Bank Syariah Mandiri yaitu brand awareness, brand association, perceived quality, brand loyalty dan brand image. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif dan untuk analisis data...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2008
T 25480
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library